7/20/2014

Lupa Koreg Dapodik, Ini solusinya

Kode Registrasi (Koreg) dapodik merupakan suatu kode yang sangat penting. Koreg dapodik digunakan untuk proses registrasi pengguna setelah proses pengistalan dapodik. Selain itu kode ini digunakan untuk login managemen di website dapodik ataupun untuk melihat data di progres pengiriman. Apabila kita lupa koreg dapodik, lupa disini mungkin lupa menyimpannya dimana karena kalau diingat kodenya agak susah hehe.. 

Cara mengetahui koreg dapodik adalah dengan melakukan langkah syncronisasi offline dapodik guna mendapatkan nama file sinkronisasi yang terdapat koreg dapodik yang kita gunakan. Nama file ber extensi .syc Untuk cara synckronisasi online ini kita tidak sampai mengupload file.syc kita hanya menyimpanya saja ke laptop. 
1. Matikan koneksi internet 
2. Buka dapodik (pada kesempatan ini sudah memakai dapodik 208) 
3. Lakukan sinkronisasi, yang terlebih dahulu diminta klik tombol validasi :) 
4. Nanti ada keterangan disconected 
5. Klik tombol SINKRONISASI 
6. Akan muncul kotk dialog yang menanyakan "anda tidak terkoneksi dengan internet, apakah Anda akan mengunduh data lokal?" plih OKE. 
7. Tunggu beberapa saat, setelah itu buka dimana file tersebut di simpan. Kemudian lihat nama file tersebut. 
8. Simpan Koreg dapodik, biasanya suka disimpan dalam format .text Caranya buka APLIKASI NOTEPAD tulis kodenya dan simpan.
Previous Post
Next Post

0 komentar: